PELATIHAN INSTRUKTUR KOTA

Untuk memfasilitasi sekolah (SMK) meningkatkan kompetensi kepala sekolah, guru, dan tenaga kependidikan dan pengawas sekolah dan membantu sekolah dalam melaksanakan K 13, Direktorat Pembinaan SMK bersama dengan LPMP menyelenggarakan pelatihan dan pendampingan pelaksanaan K13 bagi SMK. Pelatihan dan pendampingan pelaksanaan Kurikulum 2013 menggunakan pendekatan whole school yang melibatkan semua komponen . Pelatihan K13 dilakasanakan selama 6 hari atau setara 52 jam @45 menit (Tanggal 16 s.d. 21 Mei 2016 di Hotel IBIS jl. Letjen S. Parman Kav. 59. Slipi, Jakarta Barat. Telp. 021-5331560, Fax. 021-532388)

Pelatihan Instruktur Kab/Kota ini diselenggarakan dalam rangka untuk mempersiapkan calon-calon fasilitator yang akan memfasilitasi pelatihan Guru Sasaran (GS) yang berjumlah 359 orang terdiri dari unsur guru matpel umum A (Agama, PKn, Bahasa Indonesia, Matematika, Bahasa Inggris, dan Sejarah), guru mapel umum B (Seni Budaya, PJOK, dan Kewirausahaan), guru mapel peminatan/ C1/C2/C3, dan unsur lainnya (Kepala Sekolah sasaran baru, Wakil Kepala Sekolah, dan Dinas Pendidikan). Selain itu juga sebagai pendamping pada kegiatan pendampingan implementasi Kurikulum 2013 di sekolah.

Tujuan pelatihan ini: 

1. menyiapkan calon instruktur yang akan ditugaskan sebagai instruktur pada pelatihan guru sasaran.
2. menyiapkan calon intruktur yang akan ditugaskan sebagai tim pendamping K13 di SMK sasaran.
3. meningkatkan kemampuan teknis implementasi K13

Materi pelatihan dapat diunduh di bawah ini!

Materi Umum – 1.1 Penumbuhan Budi Pekerti

Materi Umum– 1.2 Kebijakan Dinamika Perkembangan Kurikulum

Materi Umum – 1.3 Literasi – revised -hires

Materi Umum – 1.3b GLS pada SMK

Materi Umum – 1.4 Kompetensi, Materi, dan Pembelajaran

Materi Umum – 1.5 Pelatihan & Pedampingan Hires

Materi Umum – 1.6 Kemitraan Sekolah dengan Keluarga dan Masyarakat

Materi Umum 1.1 Active Learning – Kemdikbud

Materi Umum 1.2b Panduan PBP

tes konsentrasi

peningkatan mutu pendidikan

Materi Umum – 1.7 Pendidikan Keluarga 2016 dari Pak Dir

Materi Umum – 1.3 Dinamika Perubahan Kurikulum

Materi Umum – 1.2 Gerakan PBP

Materi Umum – 1.1 Active learningkebijakan mutu kebijakan mutu

Materi Umum – 1.1 Active learning

Materi Umum – 1.2 Gerakan PBP

Materi Umum – 1.4 GLS pada SMK

Materi Umum – 1.6 Pelatihan dan Pendampingan K-13 SMK

Materi Umum – 1.5 Kompetensi, Materi, dan Pembelajaran paparan 21 Maret 2016

Materi Umum – 1.4 GLS pada SMK

Materi Umum – 1.3 Dinamika Perubahan Kurikulum

KKM

Pengertian PHB

PENILAIAN HASIL BELAJAR Inti

PENILAIAN KETRAMPILANPENILAIAN PENGETAHUANPENILAIAN PKLPENILAIAN SIKAPPRINSIP-PRINSIP PENILAIANREMEDIAL

Penyusunan RPP

Penyusunan RPP

Tayangan Analisis SKL, KI-KD, Silabus dan PPM revisi vers Mega Anggrek

Analisis Materi Pembelajaran rev mega anggrek 010416

1. PPT-Skenario Presentasi-Revisi

2. Analisis Penerapan Model Pembelajaran – Penguatan

panduan-penilaian-smkpanduan-penilaian-untuk-sekolah-dasar-sdpanduan-penilaian-untuk-smapanduan-penilaian-untuk-smppermendikbud-no-53-th-2015

 

 

STRUKTUR KURIKULUM 2016

1. STRUKTUR KURIKULUM AKUNTANSI 2016

2. STRUKTUR KURIKULUM ADMINISTRASI PERKANTORAN 2016

3. STRUKTUR KURIKULUM PEMASARAN 2016

30. KI_KD Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMA_versi 140216

31. KI-KD Pendidikan Agama Kristen dan BP SMA_ versi120216

36. KI-KD PPKn versi 110216

37. KI-KD B.Indo SMA WAJIB versi 120216

38. KI-KD Matematika SMA Wajib versi 110216

39. KI-KD Sejarah Indonesia SMA (umum)_versi120216

40. KI-KD B-Inggris Wajib SMA_versi 120216

41. KI-KD Seni Budaya SMA versi 120216

42. KI-KD PJOK SMA_versi 120216

43. KI-KD Prakarya n Kwu SMA SMK versi 120216